Keunggulan Printer EcoTank dari Espon

Dec 20, 2023 #Espon #Printer EcoTank
Keunggulan Printer EcoTank dari EsponKeunggulan Printer EcoTank dari Espon

Printer EcoTank ialah teknologi yang bisa dipakai Espon dalam beberapa seri printer terbarunya. Ketahui keunggulan dari teknologi ini.

EcoTank yang di kenal dengan daya tahan printhead adan dengan desain tangki tinta terintegrasi. Botol tinta inovatif yang tidak tumpah dan setiap printer sudah dirancang untuk mengurangi biaya pengoperasian dan dampaknya terhadap lingkungan. Teknologi ini menggunakan daya listrik yang rendah.

Desain pada produk ini sudah disempurnakan sehingga dapat memudahkan pengguna agar dapat mengoperasikan printer unggulan Epson yaitu printer L62xx series yaitu printer Lseries Seri L6260 dan L6290.

Salah satu dari keunggulan yang ada pada spesifikasi printer Epson EcoTank M1100 dan M1120 ini ialah kemampuannya dapat mencetak sampai 6000 lembar dengan dokumen hitam putih dalam sekali cetak dan itu hanya membutuhkan satu botol tinta saja.

EcoTank, Teknologi Irit Tinta Printer Andalan Epson

Epson ini sendiri punya teknologi andalan untuk dapat mengirit tinta, namanya EcoTank yang dibenamkan disejumlah seri printernya.

Misalkan dari deretan produk seri L dan M. Pada seri L3210 dan L3250 ini memiliki kemampuan cetak, pindai dan salin dengan connectivity USB dan WIFI. Sementara itu L5290 dengan adanya tambahan fitur fax dan ADF plus koneksi pada internet.

Produk dari Epson ini yang menggunakan sistem EcoTank yang memiliki kelebihan jika dibandingkan dengan teknologi lasar printer. Dengan EcoTank sistem kerja printer ini menggunakan mekanisme yang sederhana dalam pencetakan.

Printer ini tidak menggunakan pemanas, tidak kontak lasngsung dengan kertas dan dalam menggunakan tinta cair. Hal itu dapat membuatnya lebih cepat dalam percetakan pertama. Konsumsi daya listrik yang rendah dan fleksibel media yang tinggi.

Baca Juga : Glevo80: Keyboard Super Ergonomis

Related Post

error: Content is protected !!